Banri Kaieda

Banri Kaieda

Banri Kaieda (海江田 万里code: ja is deprecated , Kaieda Banri, lahir 26 Februari 1949) adalah politikus Jepang dari Partai Demokratik Jepang (DPJ). Dia dinamai setelah Banri no Chōjō (万里の長城code: ja is deprecated ), sebuah nama terjemahan Jepang untuk Tembok Besar Cina, dan kemudian memulai mempelajari Bahasa Tionghoa setelah memasuki Universitas Keio.[1]

Pada Januari 2011, ia ditunjuk sebagai Menteri Ekonomi, Perdagangan Dan Industri oleh Naoto Kan.[2] Ketika Perdana Menteri Kan mengundurkan diri pada Agustus 2011, Kaieda bersaing untuk menggantikannya, mencari dukungan Ichirō Ozawa dengn menyarankan Ozawa harus diperbolehkan untuk bergabung kembali ke DPJ.[3][4]

Ia kalah jumlah suara dalam pemilihan umum melawan Yoshihiko Noda.

Referensi

  1. ^ "海江田万里「70年代に訪中し、帰国後に夜学で中国語学んだ」" (dalam bahasa Jepang). Searchina. April 22, 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-10-06. Diakses tanggal August 26, 2011. 
  2. ^ Tabuchi, Hiroko (January 15, 2011). "Fiscal hawk is named Japan economic chief". Boston.com. The New York Times Company. Diakses tanggal August 26, 2011. 
  3. ^ "Ozawa remains kingmaker in DPJ leadership race". asahi.com. Asahi Shimbun. August 23, 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-01-13. Diakses tanggal August 26, 2011. 
  4. ^ Johnston, Eric, "Contenders' backgrounds", Japan Times, 28 Agustus 2011, p. 2.


  • l
  • b
  • s