Gunung Windu

7°13′26″S 107°37′48″E / 7.224°S 107.63°E / -7.224; 107.63 GeografiLetakJawa, IndonesiaPegununganSelatan JabarGeologiJenis gunungKubah lava

Gunung Windu merupakan gunung berapi kembar anggota dari komplek Gunung Wayang dan Gunung Windu. Gunung ini Terletak di Kec. Kertasari, Kabupaten Bandung di Jawa Barat, Indonesia, sekitar 52 km sebelah selatan dari Kota Bandung.[2]

Gunung Windu bersama dengan Gunung Wayang yang berada dalam satu komplek pegunungan Wayang-Windu tersebut merupakan bagian dari rangkaian pembatas hidrologi dua kelompok daerah aliran sungai (DAS) utara dan selatan pulau Jawa. Sebagian lereng timur Gunung Windu masuk dalam sistem DAS Citarum dimana anak-anak sungai yang berhulu di lereng timur gunung tersebut bergabung dengan aliran utama didalamnya, mengalir menuju pesisir utara Jawa hingga bermuara di Laut Jawa. Sedangkan sebagian besar lereng sebelah barat masuk kedalam sistem DAS Cilaki dimana anak-anak sungai yang berhulu di lereng barat gunung tersebut bergabung dengan aliran utama didalamnya, mengalir menuju pesisir selatan Jawa hingga bermuara di Samudera Hindia.[3]

Lihat juga

Referensi

  • flagPortal Indonesia
  1. ^ "Gunung Windu (YBJ_JB-026) - SOTLAS". SOTA Atlas. Manuel HB9DQM. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-24. Diakses tanggal 24 Mei 2023. 
  2. ^ Media, Kompas Cyber (2022-08-05). "Wayang Windu Panenjoan: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute Halaman all". KOMPAS.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-24. Diakses tanggal 2023-05-24. 
  3. ^ "Peta Interaktif". WebGIS MenLHK. Diakses tanggal 2023-10-09. 
  • l
  • b
  • s
Aceh
Sumatera Utara
Sumatera Barat
Bengkulu
  • Bungkuk
  • Dingin (perbatasan dengan Sumsel)
  • Gedang Seblat (perbatasan dengan Jambi)
  • Hitam (perbatasan dengan Sumsel)
  • Kaba
  • Pandan Bungsu
  • Riau
  • Jadi
  • Kepulauan Riau
  • Bedung
  • Bintan
  • Daik
  • Demit
  • Karimun
  • Kijang
  • Lengkuas
  • Ranai
  • Jambi
  • Gedang Seblat (perbatasan dengan Bengkulu)
  • Kerinci (perbatasan dengan Sumbar)
  • Kunyit
  • Tujuh
  • Masurai
  • Sumbing
  • Sumatera Selatan
  • Belirang-Beriti
  • Dempo
  • Dingin (perbatasan dengan Bengkulu)
  • Hitam (perbatasan dengan Bengkulu)
  • Patah
  • Lampung
    Kepulauan
    Bangka Belitung
    Jakarta
    tidak ada
    Jawa Barat
    Banten
  • Aseupan
  • Endut
  • Halimun (perbatasan dengan Jabar)
  • Karang
  • Kendeng
  • Krakatau (di Selat Sunda)
  • Pulosari
  • Jawa Tengah
  • Andong
  • Gajah
  • Genuk
  • Lasem
  • Lawu (perbatasan dengan Jatim)
  • Merapi (perbatasan dengan Yogya)
  • Merbabu
  • Muria
  • Pojoktiga (perbatasan dengan Jabar)
  • Parahu
  • Rogojembangan
  • Sindara
  • Sipandu
  • Slamet
  • Srandil
  • Sumbing
  • Telomoyo
  • Tidar
  • Ungaran
  • Pegunungan Kapur Utara (perbatasan dengan Jatim)
  • Pegunungan Kendeng (perbatasan dengan Jatim)
  • Pegunungan Menoreh (perbatasan dengan Yogya)
  • Pegunungan Sewu (perbatasan dengan Yogya dan Jatim)
  • Yogyakarta
  • Kucir
  • Merapi (perbatasan dengan Jateng)
  • Nglanggeran
  • Pegunungan Baturagung
  • Pegunungan Menoreh (perbatasan dengan Jateng)
  • Pegunungan Sewu (perbatasan dengan Jateng dan Jatim)
  • Jawa Timur
  • Anjasmoro
  • Argapura
  • Argowayang
  • Arjuno
  • Baluran
  • Banyak
  • Batok
  • Biru
  • Bromo
  • Buring
  • Butak
  • Geger
  • Gumitir
  • Ijen
  • Kawi
  • Kelud
  • Kembar I
  • Kembar II
  • Klotok
  • Kursi
  • Lawu (perbatasan dengan Jateng)
  • Lemongan
  • Liman
  • Limo
  • Lurus
  • Merapi
  • Pandan
  • Panderman
  • Penanggungan
  • Penanjakan
  • Pendil
  • Rante
  • Raung
  • Ringgit
  • Semeru
  • Suket
  • Welirang
  • Widodaren
  • Wilis
  • Pegunungan Kapur Utara (perbatasan dengan Jateng)
  • Pegunungan Kendeng (perbatasan dengan Jateng)
  • Pegunungan Sewu (perbatasan dengan Jateng dan Yogya)
  • Kalimantan Barat
    Kalimantan Tengah
    Kalimantan Selatan
    Kalimantan Timur
    Kalimantan Utara
    Bali
    NTB
    NTT
    Sulawesi Barat
    Sulawesi Utara
    Sulawesi Tengah
  • Bulutumpu
  • Colo
  • Dako
  • Gawalise
  • Kajoga
  • Kalangkangan
  • Katopasa
  • Mao
  • Nokilalaki
  • Ogoamas
  • Sojol
  • Timbulon
  • Tinombala
  • Tokala
  • Sulawesi Selatan
    Sulawesi Tenggara
  • Kabaena
  • Mekongga
  • Pagogul
  • Gorontalo
    Maluku
    Maluku Utara
    Papua Barat
    Papua
    Ikon rintisan

    Artikel bertopik gunung ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

    • l
    • b
    • s