Justice Smith

Justice Smith
Lahir9 Agustus 1995 (umur 28)
Anaheim, California, A.S.
KebangsaanAmerika
PekerjaanAktor
Tahun aktif2012–sekarang
Karya terkenalJurassic World: Fallen Kingdom
The Get Down
Pokémon: Detective Pikachu
IMDB: nm6819854 Allocine: 433024 Rottentomatoes: celebrity/justice_smith Metacritic: person/justice-smith IBDB: 514716
Twitter: standup4justice Instagram: standup4justice Spotify: 2ApCtCQQn9Lxh0BNbHFMnl Musicbrainz: 830f7cc5-abda-4e2d-a741-da2b2bfdb35b Discogs: 5207042 Allmusic: mn0003547073

Justice Elio Smith (lahir 9 Agustus 1995) adalah seorang aktor Amerika. Dia terkenal karena perannya sebagai Franklin Webb dalam film fiksi ilmiah 2018 Jurassic World: Fallen Kingdom, Tim Goodman di Detective Pikachu dan Theodore di All the Bright Places di samping Elle Fanning.

Masa muda

Smith lahir di Anaheim, California. Ayahnya adalah Afrika-Amerika dan ibunya adalah keturunan Eropa. Dia anak kelima dari sembilan bersaudara.[1][2][3] Smith lulus dari Orange County School of the Arts pada 2013 dan telah tampil di pertunjukan sekitar Orange County.

Kehidupan pribadi

Smith came out sebagai queer dalam sebuah postingan Instagram pada 5 Juni 2020, dan mengatakan dia menjalin hubungan romantis dengan aktor Nicholas L. Ashe.[4][5]

Filmografi

Film

Tahun Film Peran Catatan
2014 Trigger Finger Boy at school
2015 Paper Towns Marcus "Radar" Lincoln
2016 An Exploration in Blue Theo Film pendek
2018 Every Day Justin
Jurassic World: Fallen Kingdom Franklin Webb
2019 Pokémon: Detective Pikachu Tim Goodman
2020 All the Bright Places Theodore Finch
2021 The Voyeurs Thomas Pasca produksi
Query Jay Film pendek,Pasca produksi
2022 Jurassic World: Dominion Franklin Webb Pasca produksi

Televisi

Tahun Judul Peran Catatan
2014 Masterclass Himself 1 episode
2016–2017 The Get Down Ezekiel "Zeke" Figuero Lead role; 11 episodes
2019 Drunk History Ptolemy XIII Episode: "Bad Blood"

Penghargaan dan nominasi

Tahun Penghargaan Kategori Pekerjaan yang dinominasikan Hasil Ref.
2017 Drama Desk Award Outstanding Featured Actor in a Play Yen Nominasi
Lucille Lortel Awards Outstanding Featured Actor in a Play Nominasi
2019 Golden Raspberry Awards Worst Supporting Actor Jurassic World: Fallen Kingdom Nominasi [6]

Referensi

  1. ^ "Justice Smith Parent Details: From Father To Dating Status – Explained!". Live RampUp. Diakses tanggal 11 Februari 2019. 
  2. ^ "Justice Smith Almost Lost Himself in The Get Down". Vulture. 1 September 2016. 
  3. ^ Hsiao, Cassandra (29 Maret 2015). "Meet Justice Smith who plays Radar in John Green's 'Paper Towns' Movie + Trailer". latimes.com. Diakses tanggal 3 Agustus 2015. 
  4. ^ Tangcay, Jazz (6 Juni 2020). "Justice Smith Comes Out as Queer, Voices Support for Black Queer and Trans Lives". Variety. Amerika Serikat: Variety Media, LLC. (Penske Media Corporation). Diakses tanggal June 6, 2020. 
  5. ^ Mauch, Ally (6 Juni 2020). "Justice Smith Comes Out as Queer, Calls for More LGBTQ Inclusion in Black Lives Matter Movement". People. Amerika Serikat: Meredith Corporation. Diakses tanggal 6 Juni 2020. 
  6. ^ "RAZZ NEWZ – The Razzies!". Golden Raspberry Awards. 21 Januari 2019. Diakses tanggal 21 Januari 2019. 

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Justice Smith.
  • Justice Smith di IMDb (dalam bahasa Inggris)
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Amerika Serikat
  • Republik Ceko
Lain-lain
  • MusicBrainz artist
  • SUDOC (Prancis)
    • 1