Man with No Name

  • "Joe" (A Fistful of Dollars)
  • "Manco" (For a Few Dollars More)
  • "Blondie" (The Good, the Bad and the Ugly)
PekerjaanPemburu tebusanKewarganegaraanAmerika

Man with No Name (bahasa Italia: Uomo senza nome) adalah sebuah karakter protagonis yang diperankan oleh Clint Eastwood dalam "Trilogi Dollars" karya Sergio Leone dari film-film Spaghetti Western: A Fistful of Dollars (1964), For a Few Dollars More (1965) dan The Good, the Bad and the Ugly (1966). Ia mudah dikenali karena poncho khasnya, topi coklat, sepatu but, gemar merokok dan jarang berbicara.[1] Karena ia tak pernah diberi nama resmi dalam film manapun, ia biasanya dipanggil "the man with no name" (pria tanpa nama).

Referensi

  1. ^ "Christos Gage on The Man With No Name". 

Pranala luar

  • l
  • b
  • s
Trilogi Dollars
Film
Lihat pula
  • Man with No Name
  • The Good, the Bad and the Ugly: Original Motion Picture Soundtrack
    • lagu tema
    • "The Ecstasy of Gold"
  • l
  • b
  • s
Yojimbo (1961) karya Akira Kurosawa
Film
  • Sanjuro (sekuel 1962)
  • A Fistful of Dollars (1964)
  • Django (1966)
  • Zatoichi Meets Yojimbo (1970)
  • Support Your Local Gunfighter (parodi 1971)
  • The Warrior and the Sorceress (1984)
  • Death Wish 4: The Crackdown (1987)
  • Last Man Standing (1996)
  • Omega Doom (1996)
  • Inferno (1999)
  • Sukiyaki Western Django (2007)
TV
  • Kaze no Yojimbo
Inspirasi
  • Red Harvest (novel 1929)
  • The Glass Key (novel 1931) / The Glass Key (film 1942)
Hal terkait
  • Man with No Name